Kini pabrikan motor Italia siap mendatangkan lagi motor sport terbarunya di Indonesia, Ducati 848 EVO yang akan hadir pada akhir tahun 2011.
Motor Sport Terbaru di Indonesia, Ducati 848 EVO
Presiden Director Ducati Indonesia, Agustus S Nugroho menyatakan motor sport Ducati ini merupakan motor terkencang, dan saat ini pesanan untuk 848 EVO sudah banyak yang tertarik.
848 EVO ini sanggup menghasilkan keluaran tenaga sebesar 140 bhp pada 10.500 rpm dengan torsi puncak mencapai 98 Nm di 9.750 rpm.
Motor ini diciptakan dengan tenaga dahsyat hasil dari teknologi Testastretta baru, yang bobot motornya mencapai 168 kg, dengan sistem rem Brembo Monobloc, twin silencers dibawah jok, single-sided swingarm, Trellis frame, bodywork, dan steering damper.
0 komentar:
Posting Komentar